Terlengkap ! Soal Tematik Kelas 4 Tema 3 Subtema 2 dan Kunci Jawaban

Diposting pada

Soal tematik kelas 4 tema 3 subtema 2. Assalamu ‘alaikum wr wb. Sahabat pena pengajar yang kami rindukan. Sebelumnya kami minta maaf apabila ada beberapa file yang tidak dapat sahabat baca dan unduh dari blog ini. Sebenarnya bukan niat kami untuk membuatnya seperti itu. Hanya karena suatu hal dan kesibukan yang membuat kami tidak bisa seharian penuh untuk menanggapi semua komentar yang masuk ke kami. Sekali lagi kami minta maaf. Untuk kesempatan kali ini perkenanlah kami membagikan soal tematik kelas 4 tema 3 subtema 2 revisi 2018 dan kunci jawaban.

Bicara tentang soal ulangan tentu tak lepas yang namanya kisi kisi soal ulangan. Sebelum kita masuk dari pembahasan kali ini, kami akan menyertakan kisi kisi soal tema 3 kelas 4 revisi 2018. Dengan harapan kisi kisi ini lebih membuat kita semakin mudah dalam mempelajari dan memahami soal tematik kelas 4 ini.

  • PPKn mempelajari hak dan kewajiban sebagai warga masyarakat di dalam kehidupan sehari hari.
  • Bahasa Indonesia membahas materi tentang wawancara.
  • IPA membahas materi mengenai fungsi bagian tubuh hewan dan tumbuhan serta materi tentang upaya menjaga keseimbangan sumber daya alam.
  • IPS membahas materi tentang pemanfaatan sumber daya alam untuk kesejahteraan masyarakat.
  • SBdP memiliki cakupan materi tentang karya seni teknik menempel.

Soal tematik kelas 4 tema 2 subtema 2

Seperti biasa kami akan membagikan soal ulangan kelas 4 semester 1 ini ke dalam berbagai bentuk soal. Baik soal pilihan ganda, isian dan juga soal uraian singkat. Tak lupa pula kami lengkapi dengan kunci jawaban sebagai pembahasan dari soal tematik tersebut.

Soal pilihan ganda kelas 4 tema 3 subtema 2

1. Segala sesuatu yang kita terima sering disebut ….

a. hak

b. kewajiban

c. tugas

d. tanggung jawab

Jawaban: hak.

2. Dalam melaksanakan hak dan kewajiban harusnya dengan ….

a. berat sebelah

b. mendahulukan hak

c. seimbang

d. mengabaikan keduanya

Jawaban: seimbang.

3. Membersihkan kandang hewan piaraan merupakan …. kita saat memelihara hewan piaraan.

a. hak

b. kewajiban

c. sangsi

d. hukuman

Jawaban: kewajiban.

4. Di bawah ini yang bukan termasuk kewajiban memelihara hewan piaraan adalah ….

a. memberi makan dan minum

b. membersihkan kandangnya

c. bermain bersama hewan piaraan

d. memandikan jika diperlukan

Jawaban: bermain bersama hewan piaraan bukan merupakan kewajiban.

5.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *