Soal UAS Online Kelas 5 Tema 1 Kurikulum 2013 Bagian 3.
11. Apa maksudnya dari sistenn gerak?
a. Berpindahnya posisi bagian tubuh
b. Aktifitas berjalan, berlari, melompat, dan melompat pada manusia dan hewan
c. Peranan otot dan tulang untuk melakukan gerakan
d. Kerjasama antara alat gerak aktif dan pasif membentuk suatu sistem
12. Mencari ide pokok dapat dilakukan dengan teknik membaca ….
a. Intensif
b. Pemahaman
c. Scanning
d. Skimming
13. Kupu-kupu adalah hewan yang lucu. Warnanya indah dan menarik Banyak orang yang
menyukainya. Dia terbang dan hinggap pada bunga-bunga Badannya kecil, namun memiliki
sayap yang lebar Sukakah kamu pada kupu-kupu.
menyukainya. Dia terbang dan hinggap pada bunga-bunga Badannya kecil, namun memiliki
sayap yang lebar Sukakah kamu pada kupu-kupu.
Pada cerita di atas terdapat kaiimat yang penulisannya tidak tepat. Penulisan yang tepat pada
salah satu kalimat pada cerita di atas adalah … .
a. “Kupu-kupu adalah hewan yang lucu”
b. Sukakah kamu pada kupu-kupu?
c. Orang, orang yang menyukainya?
d. Badannya kecil, namun memiliki sayap yang lebar!
14. Bersepeda dapat bermanfaat menurunkan berat badan, sehingga tubuh pun menjadi ideal.
Sinonim kata bercetak tebal adalah ….
- sesuai
- kurus
- kecil
- menurun
15. Ade Rai memiliki minat yang tinggi dalam bidang olahraga bulutangkis. Namun, Ade Rai
tidak begitu lama menggeluti bulutangkis, hingga akhirnya dia memilih untuk menjadi
seorang atlet binaraga.
tidak begitu lama menggeluti bulutangkis, hingga akhirnya dia memilih untuk menjadi
seorang atlet binaraga.
Kata-kata umum bidang olahraga pada Informasi di atas adalah, kecuali
a. atlet
b. binaraga
c. bulutangkis
d. menggeluti