Soal PAI kelas 2 semester 1

100 + Soal PTS / PAS PAI Kelas 2 Semester 1 Kurikulum 2013

Diposting pada

Soal PAI Kelas 2 Semester 1 Kurikulum 2013. Soal ulangan harian pai kelas 2 sd semester 1 akan menjadi pokok bahasan kita untuk kali ini. Postingan kali ini sekaligus sebagai persiapan dalam menghadapi ulangan harian, PTS, maupun PAS mata pelajaran agama islam untuk kelas 2 SD pada semester 1 kurikulum 2013 (K13).

Soal Agama Islam Kelas 2 SD semester 1 K13

Untuk soal pai kelas 2 semester 1 kurikulum 2013 revisi 2018 ini kami susun berdasarkan kisi kisi soal PAI kelas 2 terbaru. Di mana dalam kisi kisi soal agama islam kelas 2 SD ini terdiri dari beberapa materi pokok, di antaranya:

  • Memahami kisah keteladanan Nabi Muhammad Saw,
  • Mengetahui huruf hijaiyah bersambung sesuai dengan makharijul huruf,
  • Memahami pesan pesan pokok dari Surah An Nas,
  • Memahami makni dari al asmaul husna: Al Quddus, As Salam, dan Al Khaliq.
  • Megidentifikasi sikap kerja sama dan saling tolong menolong.
  • Memahami hadis yang terkait dengan perilaku hidup bersih dan sehat.
  • Mengetahui makna dari doa sebelum dan sesudah makan.
  • Dan memahami doa sebelum dan sesudah wudu.

Soal Agama Kelas 2 Semester 1 2021

1. Biasanya orang yang jujur hidupnya akan ….
a. susah
b. gelísah
c. tenang
Jawaban: tenang.

2. Dicintai dan disayangi oleh Allah adalah salah satu … dari berprilaku jujur.
a. keuntungan
b.kerugian
c. keburukan
Jawaban: keuntungan.

3. Penguasa Kota Makkah ketika Nabi Muhammad saw lahir yaitu suku ….
a. Yahudi
b. Quraisy
c. Nasrani
Jawaban: Quraisy.

4. Nabi Muhammad saw selalu berkata jujur, sehingga beliau mendapatkan gelar….
a. AI amin
b. Al adil
c. Al aziz
Jawaban: Al amin.

5. Berkata sesuatu sesuai dengan keadaan yang sebenarnya adalah salah satu ciri dari sifat….
a. jujur
b. bohong
c. sombong
Jawaban: jujur.

6. Nabi Muhammad saw menerima wahyu dan menyampaikan kepada umatnya, sebab beliau merupakan seorang….
a. rasul
b. tuhan
c. malaikat
Jawaban: rasul.

7. Surah terakhir di dalam AI Qur’an yaitu Surah ….
a. Al Fatihah
b. AI Falaq
b. An Nas
Jawaban: Surah An Nas.

8. Surat An Nas berisikan perintah untuk ….
b. memohon pahala pada Allah
b. memohon perlindungan kepada Allah
c. perintah Salat
Jawaban: memohon perlindungan kepada Allah.

9. Bacalah potongan Surah An Nas di bawah ini!
مَلِكِ النَّاسِۙ
Merupakan ayat ke …. dari Surah An Nas.
a. 2
b. 3
c. 4
Jawaban: 2.

10. Bunyi Surah An Nas ayat keempat adalah ….
a. ilāhin-nās
b. allażī yuwaswisu fī ṣudụrin-nās
c. min syarril-waswāsil-khannās
Jawaban: min syarril-waswāsil-khannās.

Soal uts pai kelas 2 semester 1 dan kunci jawaban

11. Surah An Nas diturunkan sebelum Nabi Muhammad Saw hijrah ke Madínah, maka Surah ini disebut sebagaisurat ….
a. makkiyah
b. madaniyah
c. hijriyah
Jawaban: madaniyah.

12.Kalimat مَلِكِ النَّاسِۙ terdiri dan … huruf.
a. 8
b. 9
c. 10
Jawaban: 8.

13. Pada mulanya manusia diciptakan oleh Allah dari ….
a. tanah
b. nur atau cahaya
c. api
Jawaban: tanah.

14. Manusia merupakan makhluk yang paling sempurna sebab dikaruniai Allah berupa ….
a. jantung
b. akal
c. hati
Jawaban: akal.

15. Setiap makhluk di bumi ini diciptakan oleh Allah dalam bentuk yang ….
a. sama
b. serupa
c. berbeda
Jawaban: berbeda.

16. Sifat kesempurnaan dari Allah ditunjukkan dalam ….
a. asmaul husna
b. asbabun nuzul
c. ashabul kahfi
Jawaban: asmaul husna.

17. Pasangan asmaul husna berikut yang benar yaitu….
a. Ar Rahman: Maha Penyayang
b. Ar Rahim: Maha Pengasih
c. AI KhaIiq: Maha Pencípta
Jawaban: AI KhaIiq: Maha Pencípta.

18. Meng ucapkan Alhamdulillah adalah salah satu cara untuk ….
a. mensyukuri nikmat Allah
b. memohon ampun kepada Allah
c. mengusir bisikan iblis
Jawaban: mensyukuri nikmat Allah.

19. Ketika menyelesaikan masalah, Nabi Muhammad selalu bersikap ….
a. pilih kasih
b. adil
c. curang
Jawaban: adil.

20. Suka berbohong merupakan salah satu ciri dari orang ….
a. jujur
b. rendah hati
c. munafik
Jawaban: munafik.

Latihan soal pai online kurikulum 2013 untuk sd kelas 2

21. Nabi Muhammad saw dilahirkan di kota ….
a. Mekah
b. Madinah
c. Mina
Jawaban: Mekah.

22. Malaikat yang menemui Nabi Muhammad saw saat berada di Gua Hira’ adalah….
a. Malik
b. Mikail
c. Jibril
Jawaban: Jibril.

23. Salah satu keuntungan bererilaku jujuradalah….
a. mendapat uang banyak
b. dijauhi teman
c. memiliki banyak teman
Jawaban: memiliki banyak teman.

24. Manusia sebaiknya berlindung kepada Allah swt dari segala macam kejahatan yang berasal dari ….
a. setan
b. malaikat
c. nabi
Jawaban: setan.

25. Allah swt merupakan Maha pencipta arti dari Asmaul husna …..
a. Al KhaIiq
b. Ar Rahman
c. As Rahiim
Jawaban: Al Khaliq.

26. Manusia merupakan makhluk yang diciptakan Allah swt dalam bentuk yang sebaik-baiknya diberi akal dan pikiran untuk….
a. berdebat dengan temannya
b. membedakan yang baik dan buruk
c. mencari uang sebanyak banyaknya
Jawaban: membedakan yang baik dan buruk.

27. Ketika kita berdoa menyebut Asmaul husna, maka doa akan …. oleh Allah swt
a. dikabulkan
b. diabaikan
c. dilupakan
Jawaban: dikabulkan.

28. Dengan rajin membaca Al Qur’an maka hati kita menjadi ….
a. ketentraman
b. keresahan
c. kegelisahan
Jawaban: ketentraman

29. Manusia tidak dapat hidup sendiri tanpa bantuan orang lain, oleh karena itu manusia disebut sebagal makhluk….
a. gaib
b. sosial
c. individu
Jawaban: sosial.

30. Jika ada teman sekolah kita yang sakit sebaiknya kita …..
a. menegurnya karena menganggu kita
b. segera menjenguk dan mendoakannya
c. diam saja pura-pura tidak tahu
Jawaban: segera menjenguk dan mendoakannya.

Soal pts pai kelas 2 semester 1

31.Menolong teman yang terkena musibah sebaiknya dengan hati yang…..
a. penuh kesal
b. terpaksa
c. ikhlas
Jawaban: iklhas.

32.Di bawah ini contoh tolong-menolong dalam hal keburukan adalah…..
a. gotong royong membersihkan desa
b. meminjami pensil teman yang lupa membawa
c. kerja sama mengerjakan ulangan
Jawaban: kerja sama mengerjakan ulangan.

33.Berikut ini merupakan contoh peduli lingkungan sekitar adalah ….
a. membuang sampah sembarangan
b. menggunakan air dengan hemat
c. mengadakan penebangan pohon secara liar
Jawaban: menggunakan air dengan hemat.

34. Bersuci dengan air untuk menghilangkan hadas kecil dinamakan …..
a. berwudu
b. mandi
c. tayamum
Jawaban: berwudu.

35. Alhamdulillahilladzi ath-amanaa wa saqoonaa wa ja’alanaa minal muslimiin.
Doa tersebut dibaca ketika selesai ….
a. tidur
b. makan
c. buang air
Jawab: makan.

Soal uas pai kelas 2 semester 1

36. Berikut ini air yang diperbolehkan untuk digunakan berwudu adalah…….
a. air sirup
b. air sumur
c. air kopi
Jawaban: air sumur.

37.Rukun wudu yang kedua adalah …..
a. membasuh muka
b. niat
c. membasuk kedua tangan
Jawaban: membasuh muka.

38. Berikut ini termasuk rukun wudu adalah….
a. Berkumur-kumur
b. membasuh telinga
c. niat
Jawaban: niat.

39. Memasukkan sedikit air ke hidung termasuk salah satu … wudu
a. sunah
b. rukun
c. syarat sah
Jawaban: sunah.

40. Berikut ini yang dapat membatalkan wudu adalah….
a. buang sampah
b. makan
c. buang angin
Jawaban: buang angin.

Download soal pai kelas 2 semester 1

Sudah sejumlah contoh soal pai kelas 2 semester 1 yang kami bagikan. Mungkin bagi adik adik dan rekan rekan pengajar menginginkan soal dalam bentuk doc ataupun pdf bisa mengunduhnya di bawah ini.

soal pai kelas 2 semester 1 pdf

Demikianlah pembahasan kita tentang soal PAI kelas 2 semester 1 kurikulum 2013 terbaru.