Soal PAI kelas 1 semester 1 kurikulum 2013. Sebentar lagi kita akan melaksanakan PAS semester 1 tahun 2021. PAS tersebut salah satunya PAS untuk PAI kelas 1 semester 1 kurikulum 2013 revisi terbaru. Mari kita bahas slengkapnya dari contoh soal pai kelas 1 semester 1 kurikulum 2013.
Soal uas pai kelas 1 semester 1
Contents
Soal uas pai kelas 1 semester 1 kurikulum 2013 ini disusun berdasarkan kisi kisi soal pai kelas 1 semester 1. Di mana kisi kisi tersebut berpedoman pada buku guru dan buku siswa PAI dan Budi Pekerti Kelas 1 Kurikulum 2013 (K13). Dan berikut ini kisi kisi pai kelas 1 semester 1 terbaru:
- a. Peserta didik dapat menyebutkan sikap terpuji dari kisah keteladanan Nabi Muhammad saw.
- b. Peserta didik dapat menyebutkan sikap terpuji sebagai bentuk syukur kepada Allah swt Yang Maha Pengasih dan Maha Penyayang
- c. Peserta dapat mengetahui arti ar-Rahman dan ar Rahim
- d. Peserta didik dapat mengetahui arti, jumlah ayat, tempat diturunkan,dan pesan-pesan Q.S. AlFatihah
- e. Peserta didik dapat mengetahui jumlah dan pelafalan huruf hijaiyyah
- f. Peserta didik dapat mengetahui dan meyakini bahwa Allah itu Ada
- g. Peserta didik dapat mengetahui dan meyakini bahwa alam semesta dan anggota tubuh diciptakan oleh Allah Swt
- h. Peserta didik dapat mengetahui arti dan macam macam bersuci dengan benar
- i. Peserta didik dapat mengetahui sikap keteladanan Nabi Adam a.s., NUh as, dan Hud as
Soal pai kelas 1 semester 1 2021
1. Nabi muhammad saw merupakan rasul yang terakhir, beliau sebagai khatamu anbiya’ yang artinya adalah..
a. pembuka para nabi
b. pembela para nabi
c. penutup para nabi
Jawaban: penutup para nabi.
2. Nama ibunda nabi muhammad saw adalah….
a. aminah
b. mariyam
c. aisyah
Jawaban: aminah.
3. Nama ayah nabi muhammad saw adalah ….
a. abu thalib
b. abdullah
c. abdul muntalib
Jawaban: abdullah.
4. Nama wanita yang menyusui nabi muhammad saw di waktu masih kecil ….
a. fatimah
b. halimah sa’diyah
c. umi kulsum
Jawaban: halimah sa’diyah.
5. Segala yang ada di alam semesta ini merupakan milik dari ….
a. allah swt
b. raja
c. malaikat
Jawaban: allah swt.
6. Allah swt memberikan rezeki kepada semua makhluknya baik yang beriman maupun yang tidak beriman, sifat dari Allah ini menunjukkan allah memiliki
asmaul husna yaitu….
a. al khaliq
b. ar rahman
c. ar rahim
Jawaban: ar rahman.
7. Nabi hud a.s berasal dari keluarga yang ….
a. kaya
b. miskin
c. sederhana
Jawaban: kaya.
8.Karena musim kemarau yang berkepanjangan sehingga kaum ‘adn mengalami kehausan dan ….
a. kelaparan
b. kebahagiaan
c. kemakmuran
Jawaban: kelaparan.
9. Segala nikmat yang diberikan Allah swt seharusnya kita… .
a. syukuri
b. kufuri
c. ingkari
Jawaban: syukuri.
10. Kita seharusnya patuh dan taat pada ajaran Allah swt agar terhindar dari bisikan….
a. ulama
b. manusia
c. iblis
Jawaban: iblis.
Soal pai kelas 1 semester 1 kurikulum 2013
11. Kaum dari nabi nuh a.s yang ingkar kebanyakan menyembah… .
a. berhala
b. api
c. matahari
Jawaban: berhala.
12. Allah swt memberi petunjuk kepada nabi nuh a.s untuk membuat sebuah ….
a. kapal besar
b. rumah berlapis emas
c. istana atau kerajaan
Jawaban: kapal atau ptrahu besar.
13. Sebelum manusia diciptakan, Allah swt telah mencipatakan ….
a. langit dan bumi
b. Kabah
c. Masjid
Jawaban: langit dan bumi.
14. Menurut penciptaannya bahwa malaikat diciptakan Allah dari …
a. cahaya
b. batu
c. api
Jawaban: cahaya atau nur.
15. Sedangkan Allah swt menciptakan nabi adam as berasal dari ..
a. cahaya
b. tanah
c. nur atau cahaya
Jawaban: tanah.
16. Sesudah pulang sekolah Adib menaruh sepatunya berada di ….
a. rak buku
b. kolong tempat tidur
c. rak sepatu
Jawaban: rak sepatu.
17. Salah satu kegiatan menjaga kebersihan ruangan kelas dengan cara ….
a. membuang sampah sembarangan
b. menyapu ruangan kelas
c. membuat gaduh kelas
Jawaban: menyapu ruangan kelas.
18. Aqila membersihkan rambut dengan menggunakan …..
a. sabun mandi
b. pasta gigi
c. shampo
Jawaban: shampo.
19. Allah akan menyayangi orang- orang yang… .
a. beriman
b. berdusta
c. berbohong
Jawaban: beriman.
20. Dengan membaca asmaul husna hati kita menjadi ..
a. susah
b. tenang
c. gelisah
Jawaban: tenang.
Soal uts agama kelas 1 semester 1
21. Apabila antar anggota keluarga yang saling menyayangi hidupnya akan ….
a. tentram
b. sengsara
c. kesusahan
Jawaban: tentram.
22. Brikut ini merupakan contoh dari sikap mengasihi di lingkungan sekolah adalah ….
a. meminjami pensil kepada teman yang lupa membawa
b. menolong adik mengerjakan tugas
c. membantu menyapu halaman
Jawaban: meminjami pensil kepada teman yang lupa membawa.
23. Berikut ini merupakan contoh sikap kasih sayang di rumah yaitu ….
a. berbagi mainan adik
b. menghormati guru
c. berteman dengan baik di kelas
Jawaban: berbagi mainan adik .
24. Al Qur’an merupakan firman allah swt yang diwahyukan kepada nabi ….
a. daud as.
b. isa as.
c. muhammad saw
Jawaban: muhammad saw.
25. Sebelum kita memulai suatu pekerjaan sebaiknya diawali dengan membaca .
a. basmallah
b. istighfar
c. hamdalah
Jawaban: basmallah.
26. Surah Al Fatifiah mempunyai arti adalah….
a. penutup
b. pembukaan
c. istimewa
Jawaban: pembukaan.
27. Dzat yang telah menciptakan langit dan bumi yaitu….
a. jin
b. allah
c. malaikat
Jawaban: Allah swt
28. Surah Al Fatihah diturunkan dikota … .
a. india
b. madinah
c. mekah
Jawaban: mekah.
29. Membaca surah al Fatihah dengan ikhlas akan mendapatkan … .
a. hadiah
b. dosa
c. pahala
Jawaban: pahala.
30. Alim adalah seorang mukmin. Ketika ia dalam kesusahan ia berdoa hanya memohon petunjuk kepada…
a. allah swt
b. dukun
c. berhala
Jawaban: allah swt.
Soal ulangan harian pai kelas 1 semester 1
31. Huruf arab juga disebut ….
a. hijaiyah
b. latin
c. romawi
Jawaban: Hijaiyah.
32. Kita semua sebagai manusia seharusnya beriman kepada allah swt.
Makna dari kata beriman adalah… .
a. percaya
b. durhaka
c. takut
Jawaban: percaya.
33. Alam semesta dan segala isinya merupakan bukti adanya penciptanya yaitu … .
a. malaikat
b. allah swt
c. manusia
Jawaban: allah swt.
34. Allah swt merupakan dzat yang maha….
a. kecil
b. marah
c. pencipta
Jawaban: pencipta.
35. Nikmat yang telah diberikan oleh Allah swt kepada kita wajib untuk ….
a. disyukuri
b. dinikmati
c. ditolak
Jawaban: disyukuri.
36. Berikut ini jenis air yang bisa digunakan untuk bersuci adalah
a. air kelapa
b. air kopi
c. air sumur
Jawaban: air sumur.
37. Sebelum dan sesudah bersuci sebaiknya kita .
a. berdoa
b. tidur
c. makan
Jawaban: berdoa.
38. Agama Islam selalu mengajarkan untuk selalu menjaga… .
a. kebersihan
b. kekayaan
c. kebatilan
Jawaban: kebersihan.
39. Kebersihan itu sebagian dari …. .
a. insan
b. iman
c. islam
Jawaban: iman.
40. Bersuci umumnya menggunakan air, apabila tidak ada air boleh menggunakan
a. plastik
b. tisu
c. kaca
Jawaban: tisu.
Soal agama islam sd dan kunci jawaban
41. untuk menjaga kebersihan gigi, sebaiknya mengosok gigi sehari …
a. satu
b. dua
c. tiga
Jawaban: tiga.
42. Apabila bapak dan ibu guru sedang menjelaskan pelajaran sikap kita adalah ….
a. memperhatikan dengan sungguh sungguh
b. berbicara sendiri
c. bercanda dengan teman
Jawaban: memperhatikan dengan sungguh sungguh.
43. Rumah ku adalah istanaku yang bertugas membersihkan rumah adalah…
a. ibu
b. anak
c. semua anggota keluarga
Jawaban: semua anggota keluarga .
44. Di dalam keluarga harus saling menyayangi saat adik menangis sikap kita adalah ….
a. membiarkan saja
b. menenangkan agar berhenti menangis
c. memarahinya
Jawaban: menenangkan agar berhenti menangis.
45. Kedua mata kita berguna untuk …. .
a. berjalan
b. melihat
c. mendengar
Jawaban: melihat.
46. Alat indera manusia yang berguna untuk berbicara adalah ….
a. mata
b. hidung
c. mulut
Jawaban: mulut.
47. Semua ciptaan allah maka disebut ….
a. makhluk
b. manusia
c. binatang
Jawaban: makhluk.
48. Apabila kita berjumpa dengan bapak ibu guru sebaiknya kita mengucapkan….
a. alhamdulillah
b. salam
c. basmallah
Jawbaan: salam.
49. Sebelum menjalankan ibadah salat kita harus ….
a. makan
b. berwudu
c. tidur
Jawaban: berwudu,
50. Jika kita tidak menjumpai air untuk berwudu maka kita bisa melakukan….
a. tayamum
b. istighfar
c. istija’
Jawaban: tayamun.
Download soal pai kelas 1 semester 1
Setelah tadi kita membahas beberapa soal agama kelas 1 semester dari bab 1 sampai bab 5, tak ada salahnya jika kami menyediakan yang lain dan kunci jawabannya.
soal pai kelas 2 semester 1 klik di sini
soal pai kelas 3 semester 1 klik di sini
contoh soal pai kelas 4 semester 1
soal pai kelas 5 semester 1 klik di sini
soal pai kelas 6 semester 1 klik di sini
Demikian pembahasan kita mengenai soal pai kelas 1 semester 1 kurikulum 2013.